Discover this podcast and so much more

Podcasts are free to enjoy without a subscription. We also offer ebooks, audiobooks, and so much more for just $11.99/month.

Ada Apa dengan Hong Kong? Ft. Yenni Kwok

Ada Apa dengan Hong Kong? Ft. Yenni Kwok

FromAsumsi Bersuara


Ada Apa dengan Hong Kong? Ft. Yenni Kwok

FromAsumsi Bersuara

ratings:
Length:
33 minutes
Released:
Jul 30, 2019
Format:
Podcast episode

Description

RUU Ekstradisi membuat Hong Kong bergejolak sejak Juni 2019 lalu. Warga Hong Kong kompak turun ke jalan untuk menolak RUU ini. Carrie Lam, Chief Executive Hong Kong, dikabarkan mengajukan RUU ini untuk diloloskan oleh pemerintah negara “one country, two systems” ini. 
Yenni Kwok, jurnalis Indonesia yang sudah lama menetap di Hong Kong, menceritakan kisah di balik demonstrasi yang terjadi saat ini pada Rayestu.
Released:
Jul 30, 2019
Format:
Podcast episode

Titles in the series (100)

Asumsi adalah institusi media yang berfokus pada bahasan politik, current affairs, dan kultur pop. Didirikan pada tahun 2015 oleh Pangeran Siahaan dan Iman Sjafei dalam bentuk channel Youtube, Asumsi dengan cepat menjadi salah satu sumber alternatif informasi politik dan sosial, terlebih bagi generasi digital native. Asumsi percaya dengan peran media sebagai sarana pendidikan politik masyarakat. Di Asumsi, kami mendengar semua orang.