Umur Ketiga Belas Megan: Roh Pemandu, Roh Harimau, Dan Seorang Ibu Yang Menakutkan!
By Owen Jones
()
About this ebook
Owen Jones
Author Owen Jones, from Barry, South Wales, came to writing novels relatively recently, although he has been writing all his adult life. He has lived and worked in several countries and travelled in many, many more. He speaks, or has spoken, seven languages fluently and is currently learning Thai, since he lived in Thailand with his Thai wife of ten years. "It has never taken me long to learn a language," he says, "but Thai bears no relationship to any other language I have ever studied before." When asked about his style of writing, he said, "I'm a Celt, and we are Romantic. I believe in reincarnation and lots more besides in that vein. Those beliefs, like 'Do unto another...', and 'What goes round comes around', Fate and Karma are central to my life, so they are reflected in my work'. His first novel, 'Daddy's Hobby' from the series 'Behind The Smile: The Story of Lek, a Bar Girl in Pattaya' has become the classic novel on Pattaya bar girls and has been followed by six sequels. However, his largest collection is 'The Megan Series', twenty-three novelettes on the psychic development of a young teenage girl, the subtitle of which, 'A Spirit Guide, A Ghost Tiger and One Scary Mother!' sums them up nicely. After fifteen years of travelling, Owen and his wife are now back in his home town. He sums up his style as: "I write about what I see... or think I see... or dream... and in the end, it's all the same really..."
Read more from Owen Jones
Cara Menangani Jerawat Rating: 5 out of 5 stars5/5Manajemen Waktu Dan Produktivitas: Cara Mengoptimalkan Waktu Anda Dan Mencapai Hasil Maksimal Rating: 5 out of 5 stars5/5Yang Terlarang: Kisah Humor Keluarga Vampir Kontemporer Rating: 0 out of 5 stars0 ratingsKesalahpahaman: Roh Pemandu, Roh Harimau, Dan Seorang Ibu Yang Menakutkan! Rating: 0 out of 5 stars0 ratingsPemasaran Online: Rahasia Kesuksesan Penjualan Online Rating: 0 out of 5 stars0 ratingsMemelihara Ikan Koi Rating: 0 out of 5 stars0 ratings
Related to Umur Ketiga Belas Megan
Related ebooks
Perempuan Bergaun Kafan Rating: 0 out of 5 stars0 ratingsHeartQuake Rating: 0 out of 5 stars0 ratingsCinta (Buku #2 dalam Buku Harian Vampir) Rating: 4 out of 5 stars4/5Danica Rating: 4 out of 5 stars4/5Terpesona Dengan Gadis Natal Nakal: Indonesian Rating: 0 out of 5 stars0 ratingsLondon Boy Rating: 5 out of 5 stars5/5Memori Tanpa Nama Rating: 3 out of 5 stars3/5Terpesona Gadis Tetangga Rating: 5 out of 5 stars5/5Cinta 3 Sisi [Not English] Rating: 4 out of 5 stars4/5Trilogi Pelelangan: Sebuah “Jane Eyre” Zaman Modern (Bahasa Indonesia) Rating: 4 out of 5 stars4/5My Friend's Wife: Larasati: Seri Selingkuh dengan Istri Teman Rating: 2 out of 5 stars2/5Gajah Mada: Cinta Dua Dunia Rating: 4 out of 5 stars4/5Hestius "demi masa" Rating: 4 out of 5 stars4/5Demoniac the anti god Rating: 5 out of 5 stars5/5Wanita Beristri Rating: 5 out of 5 stars5/5My Friend's Wife: Anjani: Seri Selingkuh dengan Istri Teman Rating: 4 out of 5 stars4/5My Friend's Wife: Raisa: Seri Selingkuh dengan Istri Teman Rating: 4 out of 5 stars4/5My Best Friend's Wife: Regina: Seri Selingkuh dengan Istri Teman Rating: 3 out of 5 stars3/5Penjelmaan (Buku #1 dalam Harian Vampir) Rating: 4 out of 5 stars4/5Part Time Lover with Mrs. Nagitta and Mrs. Amelia Rating: 2 out of 5 stars2/5Suami Pengganti untuk Tante Farah Rating: 3 out of 5 stars3/5Nikiolika, Flight of the Starling Book 2 Rating: 5 out of 5 stars5/5Perjakaku Direnggut Teman Mama Rating: 5 out of 5 stars5/5Masa Depan Putri Sabina Rating: 1 out of 5 stars1/5Scent of a Dream Rating: 4 out of 5 stars4/5Part Time Lover with Mrs. Melinda: Seri Selingkuh Rating: 3 out of 5 stars3/5Bonus Birahi Untuk Tante Sekompleks Rating: 0 out of 5 stars0 ratingsSuami Pengganti untuk Ambarwati Rating: 4 out of 5 stars4/5Digoda Najwa, Istri Teman Rating: 4 out of 5 stars4/5Suami Pengganti untuk Tante Lestari Rating: 4 out of 5 stars4/5
Related categories
Reviews for Umur Ketiga Belas Megan
0 ratings0 reviews
Book preview
Umur Ketiga Belas Megan - Owen Jones
Hak Owen Jones yang diidentifikasi sebagai penulis karya ini telah ditegaskan sesuai dengan bab 77 dan 78 dari Desain Hak Cipta dan Undang-Undang Paten 1988. Hak moral penulis telah ditegaskan.
Dalam cerita fiksi ini, karakter dan kejadian, keduanya adalah produk dari imajinasi penulis. Dengan kata lain, keduanya sepenuhnya fiktif. Beberapa tempat mungkin memang ada, tetapi kejadian dalam cerita sepenuhnya fiktif.
Kontak penulis:
http://facebook.com/angunjones
http://twitter.com/owen_author
owen@behind-the-smile.org
http://owencerijones.com
Bergabunglah di buletin kami untuk informasi staf yang
bertugas menangani buku dan tulisan Owen Jones
dengan memasukkan alamat surel di sini:
http://meganthemisconception.com
Novel lain dalam seri yang sama:
Seri megan
Roh Pemandu, Roh Harimau, dan Seorang Ibu yang Menakutkan!
Kesalahpahaman
Umur Ketiga Belas Megan
Megan’s School Trip
Megan’s School Exams
Megan’s Followers
Megan and the Lost Cat
Megan and the Mayoress
Megan Faces Derision
Megan’s Grandparents Visit
Megan’s Father Falls Ill
Megan Goes on Holiday
Megan and the Burglar
Megan and the Cyclist
Megan and the Old Lady
Megan’s Garden
Megan Goes To the Zoo
Megan Goes Hiking
Megan and the W. I. Cookery Competition
Megan Goes Riding
Megan Goes Yachting
Megan at Carnival
Megan at Christmas
DEDIKASI
Kisah ini didedikasikan untuk orang tuaku, Colin dan Marion, yang memberikan kehidupan luar biasa padaku dan saudara-saudaraku.
DAFTAR ISI
UCAPAN TERIMA KASIH
Saya mengucapkan terima kasih atas bantuan istriku dan temanku, David Prosser, untuk desain sampul buku ini.
1 KEJUTAN DARI IBU
Ibu Megan, Suzanne, telah menjadi wanita yang berbeda sejak terakhir kali dia mengunci Megan di gudang arang bawah tanah enam bulan lalu. Ibunya tahu bahwa Megan masih bisa memberi tahu ayahnya tentang hal itu kapan saja, tetapi seiring waktu berlalu dari hari yang buruk itu, semakin kecil kemungkinan Megan akan melakukannya. Megan telah membiarkan ibunya lolos dan Megan tahu bahwa ibunya berhutang sesuatu padanya untuk itu. Megan juga kurang lebih berhenti membicarakan tentang kekuatan supranatural dan mata batinnya, setidaknya di depan ibunya.
Dari sudut pandang Megan, akhirnya ibunya bisa menjadi sekutunya lagi, sebagaimana seharusnya, dalam perjanjian antara ibu dan anak yang tak terucapkan. Megan sadar bahwa pada awalnya, ibunya khawatir kalau Megan akan menggunakan kejadian itu untuk memeras ibunya. Megan tahu bahwa itulah yang dipikirkan ibunya sendiri tentang dirinya dan itu menyakitinya. Namun, ketika hal itu tidak terjadi, ibunya mulai bersikap hangat pada putrinya yang masih belia itu.
Perlahan pada awalnya, tetapi dengan kemajuan bertahap dan pasti, semuanya sama.
Baik Megan dan ibunya sangat menyadari ‘Entente Cordiale’ atau kesepakatan tak tertulis ini, tetapi Meganlah yang menjaga kesepakatan itu bukan ibunya. Megan berpikir bahwa dirinya sangat berbakti pada orang tuanya.
Dia membantu ibunya menyiapkan makanan dan merapikan tempat tidur; dia menawarkan untuk membawakan belanjaan; serta ketika Megan melihat ibunya merawat kebun sayur, dia mencoba mencari kesempatan untuk membantu ibunya. Suzanne tidak